Mendadak Hilang Saat Mancing, Warga Tangerang Ditemukan Tewas Tenggelam di Kolam Bekas Galian

Kronologi kejadian berawal ketika korban berangkat mancing bersama lima temannya ke bekas kolam galian pada Jumat kemarin sekitar pukul 15.10 WIB.

Rizki Nurmansyah
Sabtu, 21 Januari 2023 | 20:25 WIB
Mendadak Hilang Saat Mancing, Warga Tangerang Ditemukan Tewas Tenggelam di Kolam Bekas Galian
Ilustrasi jenazah korban tenggelam.

Setelah ditemukan, selanjutnya jenazah korban tenggelam itu langsung dibawa ke rumah duka.

"Saat ini jenazah sudah diantarkan ke rumah duka oleh warga," kata dia.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

News

Terkini