Kasus Mutilasi Mayat Pria Dalam Koper di Bogor Temui Titik Terang, Polisi: Pelaku Lagi Dikejar

Adapun bagian tubuh yang hilang dari mayat korban mutilasi tersebut yaitu kepala dan kakinya

Rizki Nurmansyah
Jum'at, 17 Maret 2023 | 15:23 WIB
Kasus Mutilasi Mayat Pria Dalam Koper di Bogor Temui Titik Terang, Polisi: Pelaku Lagi Dikejar
Kapolres Bogor, AKBP Iman Imanuddin. [Ist]

SuaraJakarta.id - Warga Kecamatan Tenjo, Kabupaten Bogor, digegerkan dengan penemuan mayat pria yang telah dimutilasi di dalam koper.

Koper yang berisi korban mutilasi itu ditemukan tergeletak di pinggir jalan pada, Rabu (15/3/2023) lalu.

Kapolres Bogor AKBP Iman Imanuddin mengklaim kasus mutilasi tersebut mulai menemui titik terang.

Pelaku pembunuhan sadis tersebut, kata dia, tengah diburu aparat gabungan.

Baca Juga:Malam Ini Tim Gabungan Lanjutkan Pencarian Korban Longsor di Bogor

"Lagi dikejar. Doain cepat ditangkap," ucap mantan Kapolres Tangerang Selatan ini kepada awak media, di Mapolres Bogor, Jumat (17/3/2023).

Untuk diketahui, adapun bagian tubuh yang hilang dari mayat korban mutilasi tersebut yaitu kepala dan kakinya

Di samping itu, terdapat ciri-ciri mayat yakni mempunyai tato gambar manusia abstrak.

"Hasil dari autopsi RS Polri Kramatjati, banyak ditemukan luka-luka pada tubuh mayat termutilasi di dalam koper," tutur Kasi Humas Polres Bogor Iptu Desi Triana.

Baca Juga:Mengerikan! Temuan Koper Merah di Bogor Awalnya Disangka Berisi Uang, Ternyata Mayat Pria Bertato Tanpa Kepala

News

Terkini

Jadwal salat dan imsakiyah Jakarta ini berdasarkan laman Kementerian Agama Republik Indonesia.

News | 04:00 WIB

Jadwal Imsakiyah Tangerang Raya ini berdasarkan laman Kementerian Agama Republik Indonesia.

News | 03:00 WIB

Polisi membenarkan adanya aksi penganiayaan terhadap anggota TNI AL tersebut.

News | 17:17 WIB

Trunoyudo juga menjelaskan pihaknya akan mengevaluasi pelaksanaan CFD pada minggu-minggu sebelumnya.

News | 16:41 WIB

Jadwal buka puasa hari ini, Jumat (24/3/2023), untuk wilayah Jakarta pukul 18.05 WIB.

News | 16:00 WIB

Jadwal buka puasa Kabupaten Tangerang, Kota Tangerang dan Tangsel hari ini berdasarkan jadwal Imsakiyah dari Kemenag.

News | 15:00 WIB

Jadwal salat dan imsakiyah Jakarta ini berdasarkan laman Kementerian Agama Republik Indonesia.

News | 03:30 WIB

Jadwal salat dan imsakiyah Tangerang Raya hari ini 24 Maret 2023 atau 2 Ramadhan 1444 H.

News | 03:05 WIB

Aturan ini dikecualikan untuk kelab malam dan diskotek yang menyatu dengan area hotel minimal bintang 4 dan kawasan komersial.

News | 20:50 WIB

Mellisa menambahkan Mario Dandy sengaja sebar video penganiayaan korban sebagai bentuk arogansi dan berpikir akan selalu lolos dari jerat hukum.

News | 20:31 WIB

Eddy tidak merinci secara pasti terkait motif para remaja yang hendak melakukan tawuran perang sarung tersebut.

News | 20:23 WIB

Jadwal salat dan imsakiyah Jakarta ini berdasarkan laman Kementerian Agama Republik Indonesia.

News | 04:00 WIB

Jadwal Imsakiyah Tangerang Raya ini berdasarkan laman Kementerian Agama Republik Indonesia.

News | 03:30 WIB

Trunoyudo juga menjelaskan jam rawan kejahatan lainnya adalah menjelang sahur.

News | 20:05 WIB

"Besok pagi sudah bisa berpuasa, malam ini Tarawih," kata Ketua Umum PBNU Yahya Cholil Staquf, Rabu (22/3).

News | 19:06 WIB
Tampilkan lebih banyak