Ogah Berdesakan Hingga Masih Rindu Orang Tua, Alasan Pemudik Balik Ke Jakarta Lebih Lama

Ratusan penumpang kereta keluar dari pintu kedatangan Stasiun Pasar Senen

Bangun Santoso | Faqih Fathurrahman
Selasa, 16 April 2024 | 18:28 WIB
Ogah Berdesakan Hingga Masih Rindu Orang Tua, Alasan Pemudik Balik Ke Jakarta Lebih Lama
Sabaruddin salah satu penumpang kereta api di Stasiun Pasar Senen, Selasa (16/4/2024). (Suara.com/Faqih)

Sabarudin lebih memilih baik kereta api untuk mudik dan balik ke Jakarta lantaran dianggap lebih nyaman. Selain itu, naik kereta api tidak terjebak macet seperti jika dirinya naik bus atau kendaraan pribadi.

“Gak ada kenaikan (tiket), harganya normal, dari tahun lalu,” katanya.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

News

Terkini