SuaraJakarta.id - Persaudaraan Alumni 212 (PA 212) Bersama Anak NKRI berencana menggelar aksi unjuk rasa bertajuk Aksi 1812 di Istana Negara, Jakarta Pusat, hari ini Jumat (17/12/2020).
Salah satu tuntutan yang digelorakan dalam Aksi 1812 hari ini adalah meminta Habib Rizieq dibebaskan tanpa syarat.
Kabar terkait Aksi 1812 ini dibenarkan oleh Ketua PA 212 Slamet Maarif, beberapa waktu lalu,.
"Iya benar," kata Ketua PA 212 Slamet Maarif, Rabu (16/12/2020) kemarin.
Baca Juga: Warga Tangerang Diminta Tak ke Jakarta, Kapolresta: Apalagi untuk Demo
Dalam sebuah poster yang beredar, terdapat foto Pimpinan FPI Habib Rizieq Shihab yang sedang mengacungkan jempol.
Tak hanya itu, tertulis pula berbagai tuntutan demo Aksi 1812 itu. Di antaranya:
- Usut tuntas pembunuhan 6 syuhada
- Bebaskan Habib Rizieq tanpa syarat
- Stop kriminalisasi ulama
- Stop diskriminasi hukum
Cerah Berawan
Aksi 1812 ini diperkirakan akan berlangsung dalam cuaca cerah berawan. Hal itu sebagaimana prediksi dari Badan Meteorologi, Klimatologi dan Geofisika (BMKG) terkait cuaca Jakarta hari ini, Jumat (18/12/2020).
Berdasarkan prakiraan cuaca BMKG, pada pagi hari cuaca Jakarta seluruhnya cerah berawan.
Baca Juga: Isi Surat Amien Rais Cs ke Kapolri, Diantaranya Minta Rizieq Dibebaskan
Hujan dengan intensitas ringan diperkirakan akan melanda wilayah Jakarta Barat dan Jakarta Selatan pada siang hari.
Sedangkan cuaca di empat wilayah administratif DKI Jakarta lainnya diprediksi cerah berawan.
Pada malam hingga dini hari, cuaca Jakarta diprediksi seluruhnya cerah berawan.
BMKG juga memberikan peringatan dini terkait cuaca di Ibu Kota Jakarta pada hari ini, Jumat (18/12/2020).
"Waspada potensi hujan yang dapat disertai kilat/petir dan angin kencang berdurasi singkat di wilayah Jaksel dan Jaktim antara siang dan sore hari," demikian peringatan dini dari BMKG.
Terkait suhu udara Jakarta pada hari ini bervariasi antara 24 hingga 32 derajat Celcius. Tingkat kelembapan udara berkisar antara 75 hingga 95 persen.
Berikut prakiraan cuaca Jakarta hari ini selengkapnya yang dikutip SuaraJakarta.id—grup Suara.com—dari laman resmi BMKG:
Jakarta Barat
Pagi: Cerah Berawan
Siang: Hujan Ringan
Malam: Cerah Berawan
Dini Hari: Cerah Berawan
Jakarta Pusat
Pagi: Cerah Berawan
Siang: Cerah Berawan
Malam: Cerah Berawan
Dini Hari: Cerah Berawan
Jakarta Selatan
Pagi: Cerah Berawan
Siang: Hujan Ringan
Malam: Cerah Berawan
Dini Hari: Cerah Berawan
Jakarta Timur
Pagi: Cerah Berawan
Siang: Cerah Berawan
Malam: Cerah Berawan
Dini Hari: Cerah Berawan
Jakarta Utara
Pagi: Cerah Berawan
Siang: Cerah Berawan
Malam: Cerah Berawan
Dini Hari: Cerah Berawan
Kepulauan Seribu
Pagi: Cerah Berawan
Siang: Cerah Berawan
Malam: Cerah Berawan
Dini Hari: Cerah Berawan
Berita Terkait
-
Peringatan BMKG Hujan Lebat hingga 10 Juli, Sejumlah Wilayah Masuk Kategori Siaga
-
Hujan Deras Tak Terduga! BMKG Ungkap Wilayah Berpotensi Dilanda Cuaca Ekstrem
-
Rahasia Modifikasi Cuaca BMKG: Ini Cara Mereka Kendalikan Hujan
-
BMKG: Operasi Modifikasi Cuaca Bukan Penyebab Musim Kemarau Mundur, Dampaknya Tak Jangka Panjang
-
BMKG Tegaskan Hujan Bulan Juni Bukan Dampak dari Operasi Modifikasi Cuaca
Tag
Terpopuler
- Istri Menteri UMKM Bukan Pejabat, Diduga Seenaknya Minta Fasilitas Negara untuk Tur Eropa
- Asisten Pelatih Liverpool: Kakek Saya Dulu KNIL, Saya Orang Maluku tapi...
- 3 Kerugian AFF usai Menolak Partisipasi Persebaya dan Malut United di ASEAN Club Championship
- Pengganti Elkan Baggott Akhirnya Dipanggil Timnas Indonesia, Jona Giesselink Namanya
- Berapa Harga Sepatu Hoka Asli 2025? Cek Daftar Lengkap Model & Kisaran Harganya
Pilihan
-
4 Rekomendasi HP Infinix Murah dengan NFC Terbaru Juli 2025
-
7 Rekomendasi HP Murah Rp 1 Jutaan RAM 6 GB Terbaru Juli 2025, Multitasking Masih Lancar!
-
Mengenal Klub Sassuolo yang Ajukan Tawaran Resmi Rekrut Jay Idzes
-
Kata-kata Jordi Amat Usai Gabung ke Persija Jakarta
-
7 Rekomendasi Merek AC Terbaik yang Awet, Berteknologi Tinggi dan Hemat Listrik!
Terkini
-
Ngopi Nggak Harus Mahal! Cek 3 Link Saldo DANA Kaget yang Bisa Bikin Kamu Cuan
-
Di Garasi UMKM yang Didirikan Mas Dhito, Wisatawan Asal California Antusias Melihat Seni Tari Lokal
-
Cara Mendapatkan Saldo DANA Gratis Hingga Rp400 Ribu Lewat 9 Link DANA Kaget Hari Ini
-
Tumbuhkan Ekonomi Inklusif, Bank Mandiri Bekali 70 Usahawan Kreatif Naik Kelas di Depok
-
5 Rekomendasi Warna Cat Dulux Untuk Ruang Tamu Agar Terlihat Mewah