"Ya kan dari situ (jarak dekat)," jawabnya.
Tak ingin berdebat, sopir angkot lantas menunjukkan sikapnya.
Bukannya marah hanya dibayar Rp 200, dia justru mengikhlaskannya.
"Ya sudah nggak usah bayar," balasnya sembari memberikan uang Rp 5.000 milik penumpang yang sempat diterimanya.
Penumpang pun langsung keluar dari angkot.
"Ya sudah nggak papa," pungkas sang penumpang.
Video viral ini pun mendapat komentar beragam dari warganet. Rata-rata geram dengan kelakuan si penumpang.
"Kencing aja bayar 2000 keluar banyak atau dikit..Nih pakai bensin 200 perak..wkwkwk gak ada akhlak," tulis @daeng***.
"Manusia yang tidur di tahun 1981 dan bangun di tahun 2021," sindir @kande***.
Baca Juga: Viral Emak-emak di Atas Motor Bikin Geger, Diduga Sudah Tak Bernyawa
Tak sedikit pula warganet yang salut dengan kesabaran serta keikhlasan sopir angkot.
Mereka pun mendoakan kebaikan untuk sopir angkot paruh baya tersebut.
"Habis ini rejekinya melimpah pakde, santuy," tulis @sofyan***.
"Sabar ya pak, semoga Allah selalu melancarkan jalan mendapat rezeki, Aamiin," @Ibusutanti*** mendoakan sopir angkot.
Video perdebatan sopir dan penumpang angkot tersebut bisa ditonton di sini.
Berita Terkait
-
5 Sindiran Politik Tajam Pandji Pragiwaksono dalam 'Mens Rea' yang Viral
-
Prabowo Komentari Podcast di Sosial Media: Banyak Pakar Bicara Asal
-
Geger Video Mesum Pasangan Misterius di Pos Polisi Tulungagung, Pelaku Diburu
-
4 Fakta Buba Tea Bali yang Viral Jual Matcha Infus, Harga Mulai Rp190 Ribu
-
Viral karena Dihujat, Patung Macan Putih Kediri Kini Jadi Magnet Wisata Dadakan!
Terpopuler
- 5 Sampo Uban Sachet Bikin Rambut Hitam Praktis dan Harga Terjangkau
- 5 HP Helio G99 Termurah di Awal Tahun 2026, Anti Lemot
- 6 Rekomendasi HP OPPO Murah dengan Performa Cepat, RAM 8 GB Mulai Rp2 Jutaan
- 5 Rekomendasi Sepatu Adidas untuk Lari selain Adizero, Harga Lebih Terjangkau!
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
Pilihan
-
Cek Fakta: Yaqut Cholil Qoumas Minta KPK Periksa Jokowi karena Uang Kuota Haji, Ini Faktanya
-
Hasil Akhir: Kalahkan Persija, Persib Bandung Juara Paruh Musim
-
Babak Pertama: Beckham Putra Bawa Persib Bandung Unggul atas Persija
-
Untuk Pengingat! Ini Daftar Korban Tewas Persib vs Persija: Tak Ada Bola Seharga Nyawa
-
Kriminalisasi Rasa Tersinggung: Mengadili Komedi 'Mens Rea' Pandji Pragiwaksono
Terkini
-
Cek Fakta: Yaqut Cholil Qoumas Minta KPK Periksa Jokowi karena Uang Kuota Haji, Ini Faktanya
-
7 Fakta Mengejutkan OTT Pegawai Pajak Jakut, Pajak Rp59 Miliar Diduga Diatur
-
8 Mobil Bekas di Bawah Rp150 Juta untuk Modifikasi, Biaya Murah dan Mudah Diubah
-
Cek Fakta: Klaim Purbaya Penyitaan Uang Korupsi Konglomerat, Ini Faktanya
-
Viral Air Sinkhole di Limapuluh Kota Dipercaya Jadi Obat, ESDM Bongkar Fakta Sebenarnya