SuaraJakarta.id - Sebanyak 2 RT Ciracas lockdown. Karena sebanyak 21 warga RT 03 RW 01 dan 34 warga RT 05 RW 01, Kecamatan Ciracas, Kelurahan Kelapa Dua Wetan, Ciracas, Jakarta Timur, terpapar.
Lockdown itu agar virus Covid-19 tak meluas. Camat Ciracas, Mamad mengatakan penerapan micro lockdown di dua RT ini berlaku sejak Senin 21 Juni 2021.
Hal itu dilakukan setelah puluhan warga terkonfirmasi Covid-19.
"Kasus aktif di RT 03/01 ada 21 orang, kemudian di RT 05/01 ada 34 orang," ujar Mamad ketika dikonfirmasi, Selasa sore.
Baca Juga: Anies Umumkan COVID-19 di Jakarta Lebih Berbahaya: Kemungkinan COVID-19 Varian Baru
Berdasarkan penelusuran petugas Puskesmas Kecamatan Ciracas, puluhan warga yang terkonfirmasi Covid-19 di dua RT ini berasal dari klaster keluarga besar.
Hal ini diketahui setalah petugas melakukan uji Swab PCR kepada seluruh warga.
"Asalnya dari klaster keluarga besar. Warga yang terkonfirmasi Covid-19 di dua RT saat ini ada yang menjalani isolasi mandiri di rumah dan ada yang di Rumah Sakit rujukan Covid-19," ujarnya.
Mamad menjelaskan, selama mikcro lockdown diberlakukan akses keluar masuk warga dijaga petugas gabungan.
Adapun untuk memenuhi kebutuhan warga, lanjut dia, pihaknya menyediakan makanan dan minuman yang dipasok dari Suku Dinas Sosial Jakarta Timur.
Baca Juga: DKI Jakarta HUT ke-494, Skuad Persija Ucapkan Selamat
"Micro lockdown ini berlaku hingga dua minggu, kesehatan warga pun dipantau langsung tim tenaga medis satgas Covid-19 Kecamatan Ciracas," tandasnya.
Berita Terkait
-
Kawasan Jakarta Utara Dinilai Masih Banyak Dilirik buat Investasi, Ini Sederet Alasannya!
-
Jelang Kedatangan Bhikkhu Thudong ke Jakarta, DPRD DKI: Wisata Religi Harus Kita Dukung
-
Kawasan Pesisir Jakarta Jadi Primadona Wisata Selama Libur Lebaran 2025, Ini Daya Tariknya
-
Resmi! Bintang Voli Dunia Jordan Thompson Bergabung dengan Jakarta Pertamina Enduro
-
Jakarta Siapkan "Teman Curhat 24 Jam": Konsultasi Psikolog Gratis, Cek Caranya!
Terpopuler
- Advokat Hotma Sitompul Meninggal Dunia di RSCM
- Jay Idzes Ditunjuk Jadi Kapten ASEAN All Star vs Manchester United!
- Hotma Sitompul Wafat, Pengakuan Bams eks Samsons soal Skandal Ayah Sambung dan Mantan Istri Disorot
- Kejutan! Justin Hubner Masuk Daftar Susunan Pemain dan Starter Lawan Manchester United
- Sosok Pria di Ranjang Kamar Lisa Mariana Saat Hamil 2021 Disorot: Ayah Kandung Anak?
Pilihan
-
IHSG Susah Gerak, Warga RI Tahan Belanja, Analis: Saya Khawatir!
-
Penurunan Fungsi Kognitif Akibat Kebiasaan Pakai AI: Kemajuan atau Ancaman?
-
'Di Udara' Efek Rumah Kaca: Seruan Perjuangan yang Tidak Akan Pernah Mati
-
Terus Pecah Rekor! Harga Emas Antam 1 Gram Kini Dibanderol Rp1.975.000
-
Gaikindo Peringatkan Prabowo soal TKDN: Kita Tak Ingin Industri Otomotif Indonesia Ambruk!
Terkini
-
Bongkar Muat Biang Kerok Macet Parah di Tanjung Priok! Polisi Siapkan Jalur Alternatif
-
Pramono Luncurkan Transjabodetabek 21 April, Sekalian Gratiskan Naik Transum di Jakarta
-
Libatkan Tim Jibom, 205 Personel Polisi Dikerahkan Amankan Paskah di Gereja Katedral
-
Bank DKI Didemo Depan Balai Kota Sampai Menginap, Pramono: Itu Wajar
-
Tarif Baru Sempat Bikin Kaget, Biaya Konsumsi Air PAM Jaya di Apartemen Bakal Dihitung Per Unit