"Kalau jam bubaran sekolah, saya terpaksa lewat sini. Tapi kalau ini kan harus ada target lah minimal selesai kapan," ujarnya.
Darmawan berharap agar sisa proyek sumur resapan segera diberaskan. Bukan kemudiam ditinggal begitu saja dan merugikan pihak lainnya.
"Ya kalau mau bikin proyek itu ya sampai selesai bukannya belum tuntas ditinggal kaya gini, malah bikin susah kan. Yang kena susahnya kami gini. Pemerintah juga kalau mau monitor juga sering-sering ke lapangan," katanya.
Suara.com pada Rabu (5/1/2021) sekitar pukul 14.00 WIB mencoba menyambangi lokasi tersebut. Pantauan di lokasi, jalan tersebut masih dalam kondisi berantakan. Tumpukan tanah bekas proyek resapan dan paving blok juga terlihat masih berada di pinggir sepanjang jalan teraebut.
Baca Juga: Viral! Jalan di Senen Rusak Akibat Proyek Sumur Resapan, Begini Penampakannya
Ketika mencoba melintas, reporter Suara.com harus berhati-hati karena kontur jalan masih bergelombang dan tidak rata.
Meski demikian, saat itu terpantau sejumlah pekerja yang tengah memperbaiki jalan tersebut. Sekitar lima sampai enam pekerja tampak memindahkan gundukan tanah ke sisi jalan.
Di ujung jalan juga terpasang spanduk pemberitahuan agar pengendara tidak melintas sementara di jalan tersebut. Sementara itu, saat ini hanya terlihat beberapa pengendara saja yang melintas di jalan tersebut.
Viral Di Media Sosial
Akun Instagram @warungjurnalis mengunggah sebuah video yang menunjukkan jalan dalam kondisi rusak dan berantakan. Dalam video itu juga terlihat para pengendara motor kesulitan melintasi jalan tersebut.
Baca Juga: Jalan Di Salemba Mendadak Viral Gegara Rusak Akibat Bekas Proyek Sumur Resapan
Dalam keterangannya, disebutkan jika rusaknya jalan disebabkan karena adanya bekas proyek sumur resapan. Kondisi memprihatinkan itu terjadi terhitung mulai Selasa (4/1/2022) kemarin.
Berita Terkait
-
Awas! Jalan Berlubang Bisa Bikin Ban Pecah dan Knalpot Bocor, Cek 5 Komponen Ini
-
Keajaiban di Jalan Rusak: Mayat yang Dibawa Ambulans Hidup Lagi? Kok Bisa?
-
Pekerjaan Asli Ferry Suwadi, Pantas Kuat Habiskan Dana Pribadi Rp10 M buat Perbaiki Jalan
-
Profil Ferry Suwadi, Penjual Bakso yang Perbaiki Jalan Rusak di Malang Pakai Dana Pribadi
-
Pramono Bakal Gabungkan Kebijakan Anies dan Ahok untuk Tangani Banjir di Cipete, Andalkan Sumur Resapan
Terpopuler
- Advokat Hotma Sitompul Meninggal Dunia di RSCM
- Jay Idzes Ditunjuk Jadi Kapten ASEAN All Star vs Manchester United!
- Kejutan! Justin Hubner Masuk Daftar Susunan Pemain dan Starter Lawan Manchester United
- Sosok Pria di Ranjang Kamar Lisa Mariana Saat Hamil 2021 Disorot: Ayah Kandung Anak?
- Hotma Sitompul Wafat, Pengakuan Bams eks Samsons soal Skandal Ayah Sambung dan Mantan Istri Disorot
Pilihan
-
LAGA SERU! Link Live Streaming Manchester United vs Lyon dan Prediksi Susunan Pemain
-
BREAKING NEWS! Indonesia Tuan Rumah Piala AFF U-23 2025
-
Aksi Kamisan di Semarang: Tuntut Peristiwa Kekerasan terhadap Jurnalis, Pecat Oknum Aparat!
-
Belum Lama Direvitalisasi, Alun-alun Selatan Keraton Solo Dipakai Buat Pasar Malam
-
IHSG Susah Gerak, Warga RI Tahan Belanja, Analis: Saya Khawatir!
Terkini
-
Bukan Sekadar Mal, Konsep Unik Ini Ubah Cara Orang Nongkrong di Gading Serpong
-
Geger di Gedung DPRD DKI Jakarta, Inisial 'NS' Diduga Pelaku Pelecehan, Siapa Dia?
-
Terobosan Transportasi Jabodetabek: Transjakarta Ekspansi Besar-Besaran, Ini Rute-Rute Barunya
-
Bongkar Muat Biang Kerok Macet Parah di Tanjung Priok! Polisi Siapkan Jalur Alternatif
-
Pramono Luncurkan Transjabodetabek 21 April, Sekalian Gratiskan Naik Transum di Jakarta