SuaraJakarta.id - Kapolres Bandara Soekarno-Hatta, Kombes Sigit Dany mengatakan, pihaknya akan menerjunkan seluruh anggota untuk mengamankan pemulangan jenazah Emmeril Kahn Mumtad, atau Eril, ke Bandung.
Pemulangan jenazah Eril ke rumah duka akan dilakukan via jalur darat. Jenazah dijadwalkan dibawa dari Swiss pada, Sabtu (11/6/2022) waktu setempat, dan tiba di Bandara Soetta pada Minggu (12/6/2022) pagi.
Berita pemulangan jenazah Eril ini merupakan satu dari lima berita SuaraJakarta.id—grup Suara.com—yang paling banyak dibaca, Jumat (10/6/2022).
Lainnya ada berita soal Ridwan Kamil—ayah Eril—bahwa jasad Eril tetap utuh meski sudah 14 hari hilang terseret arus Sungai Aare, Swiss.
Lalu, ada berita terkait sebuah usaha makanan Padang di Kelapa Gading, Babiambo, yang menyajikan menu rending babi.
Kemudian, ada berita soal perampok bersenpi sasar minimarket di Jatinegara, dan ungkapan pilu Nabila Ishma untuk mendiang Eril.
Berikut daftar lima berita SuaraJakarta.id terpopuler selengkapnya:
1. Jenazah Eril Akan Dibawa dari Bandara Soetta ke Rumah Duka di Bandung Lewat Jalur Darat
Jenazah Emmeril Kahn Mumtadz atau Eril, putra Gubernur Jawa Barat Ridwan Kamil, akan dipulangkan ke Indonesia pada Minggu (12/6/2022).
Jenazah direncanakan dibawa ke rumah duka di Bandung, Jawa Barat, lewat jalur darat.
2. Perampok Bersenpi Sasar Minimarket di Jatinegara, Polisi Buru Pelaku
Satreskrim Polres Metro Jakarta Timur memburu perampok bersenjata api (senpi) di sebuah minimarket di Jalan Otista Raya, Bidara Cina, Jatinegara, pada Jumat (3/6/2022).
"Lagi penyelidikan, mohon doanya segera terungkap," kata Kasatreskrim Polres Metro Jakarta Timur AKBP Ahsanul Muqaffi, Jumat (10/6/2022).
Tag
Berita Terkait
-
Ridwan Kamil Ungkap Sosok Penemu Jenazah Eril: Geraldine Beldi, Seorang Guru SD
-
Jenazah Eril Akan Dibawa dari Bandara Soetta ke Rumah Duka di Bandung Lewat Jalur Darat
-
Jenazah Eril Ditemukan, Wagub DKI: Semoga Husnul Khotimah
-
Ungkapan Pilu Nabila Ishma untuk Mendiang Kekasih: Kamu Pergi dengan Cara yang Sangat Indah A Eril
-
Ridwan Kamil: Sungai Aare yang Sedingin Kulkas dan Minim Fauna Membuat Jasad Eril Tetap Utuh
Terpopuler
- 5 Rekomendasi Motor Gigi Tanpa Kopling: Praktis, Irit, dan Tetap Bertenaga
- 5 Rekomendasi HP Layar Lengkung Murah 2026 dengan Desain Premium
- 5 Lipstik Ringan dan Tahan Lama untuk Usia 55 Tahun, Warna Natural Anti Menor
- Kenapa Angin Kencang Hari Ini Melanda Sejumlah Wilayah Indonesia? Simak Penjelasan BMKG
- 5 Sunscreen Jepang untuk Hempaskan Flek Hitam dan Garis Penuaan
Pilihan
-
Promo Suuegeerr Alfamart Jelang Ramadan: Tebus Minuman Segar Cuma Rp2.500
-
Menilik Survei Harvard-Gallup: Bahagia di Atas Kertas atau Sekadar Daya Tahan?
-
ESDM: Harga Timah Dunia Melejit ke US$ 51.000 Gara-Gara Keran Selundupan Ditutup
-
300 Perusahaan Batu Bara Belum Kantongi Izin RKAB 2026
-
Harga Emas Bisa Tembus Rp168 Juta
Terkini
-
Cek Fakta: Benarkah Purbaya Mau Hapus Dana Desa dan Diganti Subsidi Listrik hingga Sembako?
-
Cek Fakta: Detik-Detik Pesawat ATR Jatuh karena Power Bank Terbakar Viral, Ini Faktanya
-
Cek Fakta: Benarkah China Resmi Tutup Pintu untuk Wisatawan Israel?
-
Ultraverse Festival 2026 Satukan Musik Tanpa Jarak dengan Layanan XL Ultra 5G+
-
Cek Fakta: Purbaya Ungkap Hasil Korupsi Jokowi Disembunyikan di 32 Rekening Asing, Ini Faktanya