SuaraJakarta.id - Komnas HAM menyebut banyak obstruction of justice dalam kasus pembunuhan Brigadir J atau Nofriansyah Yosua Hutabarat.
Untuk itu, Komnas HAM meminta penyidik berhati-hati dalam penyelidiki kasus ini.
Berita mengenai temuan obstruction of justice di kasus Brigadir J ini merupakan satu dari lima berita SuaraJakarta.id—grup Suara.com—yang paling banyak dibaca, Kamis (1/9/2022).
Lainnya ada berita soal Ridwan Kamil cawapres pilihan Projo, lalu penyidik kabulkan permohonan Putri Candrawathi tak ditahan.
Kemudian, Bareskrim tetapkan 6 polisi tersangka obstruction of justice kasus Brigadir J, dan Pj Gubernur DKI calon pengganti Anies Baswedan.
Berikut daftar lima berita SuaraJakarta.id terpopuler selengkapnya:
1. TKP Rusak, Komnas HAM Sebut Banyak Ditemukan Obstruction of Justice di Kasus Brigadir J
Komisi Nasional Hak Asasi Manusia (Komnas HAM) meminta polisi berhati-hati dalam penyelidikan kasus pembunuhan Brigadir J atau Nofriansyah Yosua Hutabarat.
Sebab, menurut Komisioner Komnas HAM Choirul Anam, banyak ditemukan upaya obstruction of justice atau menghalangi penyidikan.
Baca Juga: Anies Tawarkan 15 Proyek Senilai Rp280 Triliun ke Investor di Akhir Masa Jabatan
2. Ridwan Kamil Jadi Cawapres Pilihan Projo, Pengamat: Karena Punya Kedekatan dengan Jokowi
Nama Ridwan Kamil menempati urutan pertama calon wakil presiden (cawapres) pilihan Projo hasil Hasil Musyawarah Rakyat (Musra) I Indonesia. Ia mendapat dukungan 2.225 suara atau 38,89 persen.
Terkait ini, pengamat politik dari Universtitas Padjajaran (Unpad), Firman Manan mengatakan, Ridwan Kamil menjadi kandidat capres pilihan Projo karena faktor kedekatan dengan Presiden Joko Widodo (Jokowi).
3. Kabulkan Permohonan Putri Candrawathi Agar Tak Ditahan, Ini Alasan Penyidik Polri
Tag
Berita Terkait
-
Bareskrim Turunkan Tim ke Sumbar Bidik Tambang Emas Ilegal, Ada Aktor Besar yang Diincar?
-
Datangi Bareskrim, Andre Rosiade Desak Polisi Sikat Habis Mafia Tambang Ilegal di Sumbar!
-
Pandji Pragiwaksono Ungkap Alasan Anies Baswedan Tak Dibahas di Mens Rea
-
Ridwan Kamil Wajib Nafkahi Putri Semata Wayangnya Zahra Rp20 Juta per Bulan Usai Bercerai
-
Bocor di Medsos, Dokumen Ini Bongkar Kronologi Perceraian Ridwan Kamil dan Atalia Praratya
Terpopuler
- 4 HP RAM 8 GB Harga di Bawah Rp1,5 Juta: Kamera Bagus, Performa Juara
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
- Link Gratis Baca Buku Broken Strings, Memoar Pilu Aurelie Moeremans yang Viral
- 4 Mobil Bekas Rp50 Jutaan yang Ideal untuk Harian: Irit, Gesit Pas di Gang Sempit
- 5 Cat Rambut untuk Menutupi Uban: Hasil Natural, Penampilan Lebih Muda
Pilihan
-
Gurita Bisnis Adik Prabowo, Kini Kuasai Blok Gas di Natuna
-
Klaim "Anti Banjir" PIK2 Jebol, Saham PANI Milik Aguan Langsung Anjlok Hampir 6 Persen
-
Profil Beckham Putra, King Etam Perobek Gawang Persija di Stadion GBLA
-
4 HP Snapdragon RAM 8 GB Paling Murah untuk Gaming, Harga Mulai Rp2 Jutaan
-
Rupiah Terancam Tembus Rp17.000
Terkini
-
Cek Fakta: Benarkah Kantor Polisi Cina Terbentuk di Morowali & Mendarat di Manado
-
Viral Pria Asing Ini Menangis Saat Tinggalkan Indonesia, Tak Kuat Berpisah dengan Nasi Padang
-
Genangan Air Masih Terjadi di Jakarta, Ini Update Banjir Hari Ini
-
Cek Fakta: Yaqut Cholil Qoumas Minta KPK Periksa Jokowi karena Uang Kuota Haji, Ini Faktanya
-
7 Fakta Mengejutkan OTT Pegawai Pajak Jakut, Pajak Rp59 Miliar Diduga Diatur