SuaraJakarta.id - Terus genjot sektor pariwisata dan ekonomi kreatif serta masih dalam rangka menyemarakkan Pekan Olahraga Provinsi (Porprov) VI Banten di Kota Tangerang, Pemerintah Kota (Pemkot) Tangerang melalui Dinas Kebudayaan dan Pariwisata (Disbudpar) dan Dinas Indagkop UKM menyelenggarakan Festival Sipon Cisadane & Gelar Karya Pemberdayaan Masyarakat tahun 2022, Jumat (25/11/2022).
Gelaran festival yang digelar di Alun-alun Ahmad Yani Kota Tangerang ini juga difasilitasi berbagai pelayanan publik yang bisa dimanfaatkan secara langsung oleh seluruh masyarakat Kota Tangerang.
“Alhamdulillah, support terhadap potensi wisata dan ekraf ini terus kita dorong. Ini juga upaya mendekatkan pelayanan kita kepada masyarakat,” ungkap Wakil Walikota Tangerang, Sachrudin.
Ia menuturkan, tahun ini menjadi awal diselenggarakannya kembali gelaran festival budaya yang hampir 2 tahun lebih vakum.
“UMKM khas tangerang lengkap ada disini, jadi pada jajan ya, diborong,” ujar wakil sambil berkeliling.
Masyarakat bisa datang meramaikan dan memanfaatkan berbagai pelayanan publik dalam Festival Sipon Cisadane 2022 yang digelar hingga 28 November mendatang.
Berita Terkait
-
Festival Generasi Happy Puaskan Ribuan Pengunjung di Yogyakarta
-
Pakar Hukum: Pemasangan Palang Besi di Wisata Padi-Padi Penyalahgunaan Wewenang
-
Sempat Vakum karena COVID-19, Weverse Con Festival Digelar Lagi di Tahun 2023
-
Dibilang Mirip Kylie Jenner, Prilly Latuconsina Pakai Perhiasan Seharga Nyaris 6 Kali UMR Jakarta di Red Carpet FFI 2022
-
Bucin Akut, Jesse Choi Akui Iri Sang Istri Maudy Ayunda Punya Banyak Bakat Luar Biasa
Terpopuler
- 7 Serum Vitamin C yang Bisa Hilangkan Flek Hitam, Cocok untuk Usia 40 Tahun
- 5 Mobil Diesel Bekas Mulai 50 Jutaan Selain Isuzu Panther, Keren dan Tangguh!
- Sunscreen untuk Usia 50-an Sebaiknya SPF Berapa? Cek 5 Rekomendasi yang Layak Dicoba
- Harta Kekayaan Abdul Wahid, Gubernur Riau yang Ikut Ditangkap KPK
- 5 Mobil Eropa Bekas Mulai 50 Jutaan, Warisan Mewah dan Berkelas
Pilihan
-
Jusuf Kalla Peringatkan Lippo: Jangan Main-Main di Makassar!
-
Korban PHK Masih Sumbang Ratusan Ribu Pengangguran! Industri Pengolahan Paling Parah
-
Cuma Mampu Kurangi Pengangguran 4.000 Orang, BPS Rilis Data yang Bikin Kening Prabowo Berkerut
-
Rugi Triliunan! Emiten Grup Djarum, Blibli PHK 270 Karyawan
-
Angka Pengangguran Indonesia Tembus 7,46 Juta, Cuma Turun 4.000 Orang Setahun!
Terkini
-
Jarwinn, Supplier Panel Surya Indonesia Terbaik
-
Sidang MKD: Uya Kuya Dipulihkan, 3 Anggota DPR Lainnya Tetap Dinonaktifkan
-
Mudik Nyaman Maksimal: 5 Mobil Bekas Captain Seat Idaman, Budget Aman
-
5 Mobil Diesel Bekas Selain Panther: Pilihan Cerdas Buat Anak Muda Budget Terbatas
-
Dorong UMKM Naik Kelas, Pemerintah Salurkan Kredit Program Perumahan Plafon hingga Rp 500 Miliar