SuaraJakarta.id - Ratusan warga Taman Sari rela mengantre untuk mendapatkan sembako murah. Bazar sembako murah diinisiasi oleh organ relawan pasangan calon nomor urut 2, Prabowo-Gibran, Barisan Relawan Gigih Berani (Bala Gibran) Jabodetabek.
Koordinator Bala Gibran Jabodetabek, Bastian mengatakan, dalam aksi kali ini pihaknya menyiapkan 500 paket yang berisi beras 3kg, 2 liter minyak goreng, 3 buah mi instan untuk para warga di RT 08/02, Keagungan, Taman Sari, Jakarta Barat.
"Sembako murah kali ini kita siapkan 500 paket sembako murah. Cukup tebus Rp50 ribu, isinya ada minyak goreng, beras dan mi instan,” kata Bastian, dalam keterangan tertulisnya, Kamis (25/1/2024).
Bastian mengatakan, tebus murah ini dilakukan untuk membantu masyarakat sekitar. Selain itu, pihaknya juga bisa berinteraksi langsung oleh warga
Baca Juga: KPU Jaktim Temukan Puluhan Surat Suara Rusak Saat Penyortiran, Ada Yang Sudah Tercoblos?
"Adanya bazar ini, kita bisa berkomunikasi langsung dengan warga untuk meyerap aspirasi mereka” katanya.
Sementara, Wakil Koordinator Bala Gibran Jabodetabek, Bonda menilai bazar murah ini penting, untuk meringankan beban masyarakat dalam memenuhi kebutuhan hidup sehari hari.
“Insyaallah dapat meringankan khususnya ibu-ibu rumah tangga,” ujarnya.
Bazar sembako murah ini bakal terus dilakukan, hingga berakhirnya masa kampanye. Dalam waktu dekat, kata Bonda, pihaknya bakal melakukan aksi serupa di wilayah Jakarta Utara.
"Besok kita buat lagi di Penjaringan Jakarta Utara," katanya.
Baca Juga: KPU Jakarta Barat Targetkan Pelipatan Surat Suara DPR Dapil 3 Rampung 5-6 Hari
Berita Terkait
-
Prabowo-Gibran Salat Ied Bareng di Masjid Istiqlal, Polda Metro Jaya Kerahkan 710 Personel
-
Prabowo-Gibran Salat Ied di Istiqlal Besok: Ini Jadwal, Imam, Khatib dan Imbauan Penting
-
Bantah Dukung 02, Larissa Chou Tegas Tak Pernah Kampanyekan Paslon Mana Pun
-
Deretan Publik Figur Tak Terima Usai Dituding Pendukung Prabowo-Gibran: Siapa Saja?
-
Nilai dari Rakyat 'Hampir Cukup' untuk Prabowo-Gibran, Tapi Isu Korupsi Jadi Sorotan Utama!
Terpopuler
- Menguak Sisi Gelap Mobil Listrik: Pembelajaran Penting dari Tragedi Ioniq 5 N di Tol JORR
- Kode Redeem FF SG2 Gurun Pasir yang Aktif, Langsung Klaim Sekarang Hadiahnya
- Dibanderol Setara Yamaha NMAX Turbo, Motor Adventure Suzuki Ini Siap Temani Petualangan
- Daftar Lengkap HP Xiaomi yang Memenuhi Syarat Dapat HyperOS 3 Android 16
- Xiaomi 15 Ultra Bawa Performa Jempolan dan Kamera Leica, Segini Harga Jual di Indonesia
Pilihan
-
Detik-detik Jose Mourinho Remas Hidung Pelatih Galatasaray: Tito Vilanova Jilid II
-
Nilai Tukar Rupiah Terjun Bebas! Trump Beri 'Pukulan' Tarif 32 Persen ke Indonesia
-
Harga Emas Antam Lompat Tinggi di Libur Lebaran Jadi Rp1.836.000/Gram
-
7 Rekomendasi HP 5G Murah Terupdate April 2025, Mulai Rp 2 Jutaan
-
Donald Trump Resmi Umumkan Tarif Baru, Ekonomi Indonesia Terancam Kena Dampak!
Terkini
-
Pemprov DKI Ingatkan Pendatang Baru Tak Bisa Langsung Dapat Bansos, Harus Tinggal 10 Tahun Dulu
-
Jakarta Tak Sepi Lebaran Ini, Bang Doel Ungkap Hikmah Tak Terduga
-
Pramono Teken Pergub Syarat PPSU: Cukup Ijazah SD, Kontrak Kerja Tiap 3 Tahun
-
Baru Tempati Rumah Dinas, Pramono Curhat Jatuh dari Sepeda Sampai Pelipis Luka
-
Lebaran Pertama Pramono Sebagai Gubernur: Dari Istiqlal, Istana hingga Rumah Mega Tanpa Ganti Sepatu