SuaraJakarta.id - Sebuang bengkel las dan dua buah pabrik yang terletak di Jalan Prepedan, RT4/9, Kamal, Kalideres, Jakarta Barat ludes terbakar pada Kamis (8/2/2024) hari ini.
Adapun kebakaran ini melanda sebuah bengkel las dan pabrik furnitur serta pabrik plastik.
Menurut keterangan saksi, kobaran api menggulungung seakan ingin melahap semua bahan bangunan yang ada di sekitarnya. Sementara asap hitam membumbung tinggi ke udara.
Ketua RT 05/09, Muksan mengatakan saat kebakaran terjadi, sempat terdengar suara ledakan. Lantaran saat di lokasi sedikitnya dua mobil truk ikut terbakar.
Baca Juga: Gara-gara Korsleting, Satu Rumah dan Tiga Toko di Tambora Dilalap Api
“Tau-tau api udah besar aja tiba-tiba. Ada (ledakan) karena ada dua unit mobil yang terbakar itu,” kata Muksan, saat dikonfirmasi, Kamis (8/2/2024).
Sementara itu, Kepala Pelaksana Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) DKI Jakarta, Isnawa mengatakan, dugaan awal kebakan ini terjadi akibat korsleting listrik.
“Dugaan awal korsleting listrik,” kata Isnawa.
Hingga saat ini kondisi api sudah dapat ditanggulangi oleh tim pemadam. Dipastikan tidak ada korban jiwa dalam peristiwa ini lantaran saat kebakaran terjadi tidak ada pekerja di lokasi.
Baca Juga: Hujan Terus Menerus, Dua Unit Rumah di Kalideres Roboh
Berita Terkait
-
Gara-gara Korsleting, Satu Rumah dan Tiga Toko di Tambora Dilalap Api
-
Hujan Terus Menerus, Dua Unit Rumah di Kalideres Roboh
-
Bantu Petugas Berjibaku Padamkan Kebakaran, Warga di Grogol Petamburan Terluka
-
Sejumlah Rumah di Taman Sari Terbakar, 72 Personel Damkar Dikerahkan
-
Cerita Detik-detik Kepanikan Pengunjung Lihat Asap Keluar dari Blower di Blok M Square
Terpopuler
- Kemarin Koar-koar, Mertua Pratama Arhan Mewek Usai Semen Padang Tak Main di Liga 2
- Simon Tahamata Dihujat Pendukung RMS: Ia Berpaling Demi Uang!
- Resmi! Bek Liga Inggris 1,85 Meter Tiba di Indonesia Akhir Pekan Ini
- Rekomendasi Aplikasi Penghasil Uang Resmi Versi Pemerintah Mei 2025, Dapat Cuan dari HP!
- Lesti Kejora Dipolisikan karena Cover Lagu Yoni Dores, Ariel NOAH Pasang Badan: Kenapa Dipidanakan?
Pilihan
-
Harga Emas Antam Hari Ini Rontok, Berapa per Gramnya?
-
Hasil Drawing Piala Dunia U-17: Timnas Indonesia U-17 Langsung Bertemu Brasil
-
Wacana Dana Parpol Naik 10 Kali Lipat, Wakil KPK Sebut Agar Tidak Ada Korupsi
-
5 Rekomendasi Sunscreen Terbaik 2025, Anti Aging Auto Bikin Glowing
-
7 Rekomendasi HP Kamera 108 MP di Bawah Rp5 Juta, Layar AMOLED Lensa Ultrawide
Terkini
-
3 Link DANA Kaget Hari Ini Terbaru, Segera Klaim Sekarang!
-
Link DANA Kaget Aktif, Rezeki Nomplok Digital Cuma Sekali Klik di Sini
-
5 Link Saldo Dana Kaget Ratusan Ribu Bisa Anda Klaim Saat Ini
-
17 Anggota GRIB Jaya Tangsel yang Duduki Lahan BMKG Diamankan Polda Metro Jaya
-
7 Link DANA Kaget Hari Ini Terbaru, Segera Klaim Jangan Sampai Kehabisan!