SuaraJakarta.id - Kepolisian Sektor (Polsek) Pademangan, Jakarta Utara menangkap dua spesialis pencuri motor dan satu orang penadah motor hasil curian di daerah itu.
"Ketiga pria yang ditangkap Unit Reskrim berinisial ZP (21), AP (28), dan MSF (35)," kata Kapolsek Pademangan Kompol Imanuel Sinaga saat jumpa pers di Jakarta, Kamis (27/2/2025) seperti dimuat ANTARA.
Ia mengatakan kedua pelaku pencurian itu ditangkap dan diberikan tindakan tegas terukur dengan menembak kaki akibat pelaku karena melawan petugas saat ditangkap.
Menurut dia, ketiga pelaku itu sudah mencuri sepeda motor sebanyak enam kali yakni tiga kali di Pademangan dan tiga kali di Jakarta Timur.
Baca Juga: Buruh Bangunan Tewas Tertimpa Tembok di Koja Jakarta Utara
Pihaknya fokus pada lokasi pencurian di Pademangan yaitu di Parkiran Apartemen Royal Spring Hill depan parkiran Tower Lotus.
"Para pelaku ini spesialis di apartemen itu," kata dia.
Untuk korbannya sendiri adalah tukang ojek daring yang saat itu sedang mengantar pesanan makanan ke apartemen Spring Hills Tower Lotus Jalan Trambesi Pademangan Timur pada Kamis (20/2).
Ia mengatakan korban ini ingin mengantarkan pesanan ke apartemen itu dan memarkir motor kesayangannya di area parkir depan apartemen itu pada Kamis (20/2)
Lalu, korban masuk ke dalam dan setelah selesai mengantarkan pesanan korban ingin mengambil motor ternyata sudah tidak ada atau hilang.
Baca Juga: Pencuri Motor di Jaktim Ditangkap Warga, Jatuh dari Plafon dan Sempat Dikeroyok Massa
"Padahal, saat di parkirkan depan tower, motor matic itu sudah dalam keadaan terkunci stang," kata Kapolsek.
Berita Terkait
-
Kawasan Jakarta Utara Dinilai Masih Banyak Dilirik buat Investasi, Ini Sederet Alasannya!
-
Momen Ratusan Warga Jakut Lebaran Duluan, Gelar Salat Ied di Stadion Rawa Badak
-
Drama di Pengadilan: Saksi Hotman Paris Beri Jawaban Identik, Razman Arif Nasution Curiga!
-
Drama Penangkapan 2 Pengedar Narkoba di Jakut, Berawal dari Transaksi Kecil Berakhir 1,7 Kg Sabu
-
Segini Kekayaan Ibrahim Palino, Ketua PN Jakut Polisikan Razman Nasution Cs
Terpopuler
- Advokat Hotma Sitompul Meninggal Dunia di RSCM
- Jay Idzes Ditunjuk Jadi Kapten ASEAN All Star vs Manchester United!
- Kejutan! Justin Hubner Masuk Daftar Susunan Pemain dan Starter Lawan Manchester United
- Sosok Pria di Ranjang Kamar Lisa Mariana Saat Hamil 2021 Disorot: Ayah Kandung Anak?
- Hotma Sitompul Wafat, Pengakuan Bams eks Samsons soal Skandal Ayah Sambung dan Mantan Istri Disorot
Pilihan
-
LAGA SERU! Link Live Streaming Manchester United vs Lyon dan Prediksi Susunan Pemain
-
BREAKING NEWS! Indonesia Tuan Rumah Piala AFF U-23 2025
-
Aksi Kamisan di Semarang: Tuntut Peristiwa Kekerasan terhadap Jurnalis, Pecat Oknum Aparat!
-
Belum Lama Direvitalisasi, Alun-alun Selatan Keraton Solo Dipakai Buat Pasar Malam
-
IHSG Susah Gerak, Warga RI Tahan Belanja, Analis: Saya Khawatir!
Terkini
-
Bukan Sekadar Mal, Konsep Unik Ini Ubah Cara Orang Nongkrong di Gading Serpong
-
Geger di Gedung DPRD DKI Jakarta, Inisial 'NS' Diduga Pelaku Pelecehan, Siapa Dia?
-
Terobosan Transportasi Jabodetabek: Transjakarta Ekspansi Besar-Besaran, Ini Rute-Rute Barunya
-
Bongkar Muat Biang Kerok Macet Parah di Tanjung Priok! Polisi Siapkan Jalur Alternatif
-
Pramono Luncurkan Transjabodetabek 21 April, Sekalian Gratiskan Naik Transum di Jakarta