Isi Naskah Doa Upacara 17 Agustus HUT ke-76 RI di Tengah Pandemi COVID-19

Setiap upacara bendera pasti ada pembacaan doa. Sehingga perlu diketahui contoh naskah doa upacara bendera HUT RI 2021 sebagai referensi.

Pebriansyah Ariefana
Senin, 16 Agustus 2021 | 19:14 WIB
Isi Naskah Doa Upacara 17 Agustus HUT ke-76 RI di Tengah Pandemi COVID-19
Pasukan Pengibar Bendera Pusaka (Paskibraka) mengikuti gladi bersih Upacara Peringatan Detik-detik Proklamasi 17 Agustus di halaman Istana Merdeka, Jakarta, Kamis (15/8). [ANTARA FOTO/Wahyu Putro A]

SuaraJakarta.id - Naskah doa upacara 17 Agustus memperingati HUT ke-76 RI. Upacara Bendera peringatan Hari Kemerdekaan RI ke-76 akan berlangsung, Selasa (17/08/2021) besok.

Setiap upacara bendera pasti ada pembacaan doa. Sehingga perlu diketahui contoh naskah doa upacara bendera HUT RI 2021 sebagai referensi.

Seperti tahun sebelumnya, upacara HUT RI ke-76 yang berlangsung pada 17 Agustus 2021 pun akan dilaksanakan di tengah pandemi Covid-19.

Presiden Joko Widodo (kanan) mengenakan pakaian adat Klungkung asal Bali memberikan bendera kepada pembawa baki Paskibraka dalam Upacara Peringatan Detik-Detik Proklamasi Kemerdekaan Indonesia ke-74 Tahun 2019 di Istana Merdeka, Jakarta, Sabtu (17/8). [ANTARA FOTO/Akbar Nugroho Gumay]
Presiden Joko Widodo (kanan) mengenakan pakaian adat Klungkung asal Bali memberikan bendera kepada pembawa baki Paskibraka dalam Upacara Peringatan Detik-Detik Proklamasi Kemerdekaan Indonesia ke-74 Tahun 2019 di Istana Merdeka, Jakarta, Sabtu (17/8). [ANTARA FOTO/Akbar Nugroho Gumay]

Meski demikian, masyarakat tetap antusiasme merayakan HUT RI, salah satunya dengan melakukan upacara kemerdekaan.

Baca Juga:13 Tata Cara Upacara 17 Agustus saat Pandemi COVID-19

Umumnya, upacara HUT RI diisi berbagai acara seperti pengibaran bendera, pembacaan teks Proklamasi, penyampaian pidato kemerdekaan, pembacaan doa, dan lain sebagainya.

Suasana Upacara Peringatan Detik-Detik Proklamasi Kemerdekaan Indonesia ke-74 Tahun 2019 di Istana Merdeka, Jakarta, Sabtu (17/8). [ANTARA FOTO/Akbar Nugroho Gumay]
Suasana Upacara Peringatan Detik-Detik Proklamasi Kemerdekaan Indonesia ke-74 Tahun 2019 di Istana Merdeka, Jakarta, Sabtu (17/8). [ANTARA FOTO/Akbar Nugroho Gumay]

Simak berikut ini contoh naskah doa upacara bendera HUT RI ke-76 pada 17 Agustus 2021 yang dilansir dari kemenag.go.id:

Doa Upacara Bendera HUT RI

Ya Allah, Tuhan Yang Maha Pengasih

Pagi ini, kami, Para pemimpin dan seluruh rakyat bangsa ini, Bersimpuh, tengadahkan tangan, persembahkan puja-puji

Baca Juga:Besok 17 Agustus, 10 Ucapan Selamat HUT RI ke-76 Bisa Disebar ke Media Sosial

Kami bersyukur, atas 76 tahun kemerdekaan bangsa dan negara kami, serta anugerah yang tak terbilang dan tercurah di bumi pertiwi.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

News

Terkini