Kala Sampah Bekas Demo Massa Buruh Jadi Berkah Bagi Pemulung Sekitar DPR

"Lumayan lah, biasanya kita harus muter buat cari botol bekas. Kalau ada demo kan cukup di sini aja," tutur salah satu pemulung.

Rizki Nurmansyah
Sabtu, 14 Mei 2022 | 13:00 WIB
Kala Sampah Bekas Demo Massa Buruh Jadi Berkah Bagi Pemulung Sekitar DPR
Tumpukan sampah bekas demo massa buruh menjadi berkah tersendiri bagi para pemulung yang berada di sekitar Gedung DPR RI, Jakarta, Sabtu (14/5/2022). [SuaraJakarta.id/Faqih Fathurrahman]

SuaraJakarta.id - Tumpukan sampah berserakan di depan Gedung DPR RI usai massa aksi serikat buruh meninggalkan Gedung DPR menuju Stadion Gelora Bung Karno (GBK) Senayan, Jakarta, Sabtu (14/5/2022).

Sampah yang berserakan mayoritas berupa plastik bekas makanan dan botol air mineral. Sampah yang berada di depan Gedung DPR RI ini sampai ke tengah jalan.

Sampah itu juga terhempas saat kendaraan melaju. Mengingat jalan di depan DPR RI saat ini telah dapat dilintasi kendaraan.

Sampah yang berserakan tersebut menjadi berkah tersendiri bagi para pengumpul barang bekas atau pemulung.

Baca Juga:Geruduk DPR Tegaskan Tolak Omnibus Law Ciptaker, Buruh Ancam Mogok Massal Jika Tuntutan Tak Didengar

Mereka sibuk memunguti sampah yang sekiranya dapat dijual kembali seperti botol bekas air mineral.

Salah seorang pemulung, Ardi mengaku sejak keluar pada pagi tadi sudah dapat menghimpun 2 karung penuh sampah bekas air mineral.

"Ya Alhamdulillah kalau lagi ada demo, banyak dapat botol bekas," katanya di depan Gedung DPR RI, Jakarta, Sabtu (14/5/2022).

Ardi tidak sendiri, ia memungut botol bekas air mineral bersama rekannya, Nurul.

Senada dengan Ardi, Nurul mengungkapkan, pendapatannya sedikit terbantu saat ada demonstrasi seperti ini.

Baca Juga:Pantau ke Lapangan, Kapolda Metro Borong Ketoprak dan Bakso Traktir Massa Demo Buruh di DPR

"Lumayan lah, biasanya kita harus muter buat cari botol bekas. Kalau ada demo kan cukup di sini aja," tuturnya.

Berita Terkait

Aksi kericuhan itu terjadi antara massa pendukung Haris Azhar dan Fatia Maulidiyanti dengan aparat Kepolisian.

foto | 17:57 WIB

Saksi yang dihadirkan hari ini adalah Luhut Binsar Panjaitan.

foto | 17:44 WIB

"...Media ini pak ada Rp14 M untuk ruangan anggota kemudian ada Rp 4,8 miliar untuk toilet ini diserang habis oleh media pak."

news | 17:18 WIB

Kota Depok belum layak menjadi Kota Kreatif karena belum ada yang bisa dibanggakan dari Depok itu sendiri

depok | 17:05 WIB

News

Terkini

Rencananya, uji coba akan mulai dilakukan pada Juli 2023.

News | 18:37 WIB

Hingga Maret 2023, BMRI telah menyalurkan pembiayaan sebesar Rp232 triliun.

News | 17:30 WIB

Pihaknya mendorong agar para guru bisa memunculkan ide kreatif dalam mengajar.

News | 15:00 WIB

Pos Indonesia memastikan akan terus menyisir lokasi-lokasi untuk mengecek masyarakat yang belum menerima PKH.

News | 18:56 WIB

Seorang pelaku begal membawa motor korban. Korban yang saat itu mencoba mengejarnya motornya malah tersungkur di aspal.

News | 18:24 WIB

Konser musik di Jakarta Fair 2023 akan dihelat selama 32 hari.

News | 18:19 WIB

Polisi telah menaikkan status kasus dugaan penipuan pre-order (PO) iPhone yang dilakukan terlapor 'Si Kembar', Rihana dan Rihani, ke tingkat penyidikan.

News | 18:10 WIB

Membuka peluang kembali memanggil penyanyi Nindy Ayunda yang disebut-sebut sebagai kekasih dari Dito Mahendra.

News | 17:55 WIB

Kapolsek Tambora Kompol Putra Pratama mengatakan, dari kedua pelajar tersebut, pihaknya menyita sebilah pedang dan sebilah celurit besar berkelir merah.

News | 17:12 WIB

Garmin menggandeng tiga juri yang piawai di bidang ilustrasi/grafiti, yaitu Shane Tortilla, Popomangun dan Gardu House.

Lifestyle | 12:04 WIB

Waktu operasi bus TransJakarta ke Bandara Soetta akan disesuaikan dengan jam kerja karyawan.

News | 19:53 WIB

DKI Jakarta masuk ke dalam lima besar kualitas udara terburuk di Indonesia.

News | 19:44 WIB

Sampai dengan saat ini, IBK Indonesia memiliki 32 cabang yang tersebar di Jawa 25 cabang, Sumatera 6 cabang dan Kalimantan 1 cabang dengan jumlah karyawan 662.

News | 16:39 WIB

"Saat ini Gunung Anak Krakatau berada pada level III siaga."

News | 16:16 WIB

V2 Indonesia dan disguise berhasil memberikan aksi video mapping yang memukau sekitar seratus ribu pengunjung yang memadati Kawasan Monas Week 2023.

News | 14:14 WIB
Tampilkan lebih banyak