Dalih Masih Proses Pemeliharaan, Jakpro Belum Izinkan Kampung Susun Bayam Ditempati Warga

Jakpro beralasan Kampung Susun Bayam belum bisa ditempati karena masih melakukan pemeliharaan gedung.

Chandra Iswinarno | Fakhri Fuadi Muflih
Rabu, 01 Februari 2023 | 14:34 WIB
Dalih Masih Proses Pemeliharaan, Jakpro Belum Izinkan Kampung Susun Bayam Ditempati Warga
Gubernur DKI Jakarta Anies Baswedan telah meresmikan Kampung Susun Bayam, di Jakarta Utara, pada Rabu (12/10/2022) malam. Bangunan rumah vertikal itu persis bersebelahan dengan Jakarta International Stadium (JIS). (Foto istimewa/instagram @aniesbaswedan)

Atas dua masalah ini, Murinto meminta ada batas waktu mengeluarkan keputusan agar KSB bisa segera dihuni dengan harga layak. Namun, pihak Pemprov disebutnya tak menyanggupi.

Karena itu, ia berencana melakukan aksi protes sampai keputusan keluar. Jika tidak, ia ingin mendobrak KSB yang berlokasi di depan JIS agar warga mendapatkan tempat tinggal.

"Sampai ada keputusan, kami berjanji, sampai ada keputusan. Kemungkinan depan JIS dobrak aja. Udah capek sebenarnya, ketemu mundur-mundur mulu," katanya.

Baca Juga:Kembali Gelar Tenda di Depan Balai Kota DKI, Warga Kampung Susun Bayam: Kami Aksi Lagi karena Sering Dibohongi

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

News

Terkini