Bersihkan 5 Titik Sungai Ciliwung, Pemuda Pancasila Ubah Sampah Jadi Paving Block

Dalam rangka Hari Sungai Sedunia dan HUT ke-66 Pemuda Pancasila, pemuda dan Pemkot Jakarta Selatan bekerjasama membersihkan aliran Sungai Ciliwung.

Hairul Alwan
Kamis, 02 Oktober 2025 | 05:55 WIB
Bersihkan 5 Titik Sungai Ciliwung, Pemuda Pancasila Ubah Sampah Jadi Paving Block
Pembersihan Sungai Ciliwung dalam rangka Hari Sungai Sedunia yang dilakukan pemuda pancasila. [Istimewa]
Baca 10 detik
  • Pemuda dan Pemkot Jaksel membersihkan 5 titik aliran Sungai Ciliwung di Jakarta dan Jawa Barat.
  • Aksi bersih-bersih Sungai Ciliwung dilakukan dalam rangka Hari Air Sedunia dan HUT ke-66 Pemuda Pancasila.
  • Sampah Sungai Ciliwung dipilah sebelum berakhir ke tempat pembuangan akhir, sebagian diubah menjadi paving block.

Adinda menyebutkan bahwa sampah-sampah tersebut diolah menjadi produk seperti paving block dan bahkan minyak rumah tangga.

Sementara sampah dari lokasi lain yang belum memiliki fasilitas serupa, akan dibawa ke Dinas Lingkungan Hidup (DLH) untuk penanganan lebih lanjut.

Selain membersihkan sampah, kegiatan ini juga diisi dengan penanaman pohon di sepanjang bantaran sungai, sebagai upaya penghijauan dan pencegahan erosi.

Baca Juga:29 RT di Jakarta Kembali Terendam Banjir, Ketinggian Air Capai 2,5 Meter

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

Terkini