Scroll untuk membaca artikel
Rizki Nurmansyah
Selasa, 21 Desember 2021 | 08:05 WIB
Dokumentasi - Habib Bahar bin Smith saat menjalani sidang perdana di Pengadilan Negeri Bandung, Jawa Barat, Kamis (28/2). [ANTARA FOTO/M Agung Rajasa]

SuaraJakarta.id - Polisi menangkap pelaku penusukan yang menewaskan seorang driver ojol (ojek online) di Kemayoran, Jakarta Pusat.

Berita penangkapan pelaku penusukan driver ojol ini merupakan satu dari lima berita SuaraJakarta.id yang paling banyak dibaca pada, Senin (20/12/2021).

Selain itu, ada juga berita soal Husin Shihab minta Habib Bahar segera ditangkap.

Berikut daftar selengkapnya lima berita SuaraJakarta.id yang paling banyak dibaca kemarin:

1. Kronologi Driver Ojol Ditusuk hingga Tewas di Kemayoran, Gegara Saling Tatap

Polda Metro Jaya merilis kasus penusukan yang berujung kematian driver ojol Irwan Abdullah (38) di Kemayoran, Jakarta Pusat, Senin (20/12/2021). [Suara.com/Muhammad Yasir]

Polisi menangkap FS (42), pelaku penusukan hingga menewaskan seorang driver ojek online (ojol), Irwan Abdullan (38), di Kemayoran, Jakarta Pusat.

Peristiwa penusukan driver ojol ini terjadi di Jalan Letjen Suprapto, di dekat Hotel OYO, Kemayoran, Jakarta Pusat, Rabu (8/12/2021) malam.

Baca selengkapnya

2. Banjir di Kemang Raya Jakarta Selatan, Lalin Tersendat

Banjir menggenangi Jalan Kemang Raya, Bangka, dan Mampang Prapatan, Senin (20/12/2021). [ANTARA/Sihol Hasugian]

Banjir menggenangi wilayah Kemang Raya, Senin (20/12/2021). Akibat banjir di Kemang Raya, lalu lintas di kawasan tersebut tersendat.

Load More