Ruang Isolasi Pasien COVID-19 di Ragunan Hanya Bisa Tampung 10 Orang Lagi

Disebabkan masih tingginya kasus COVID-19 di Jakarta Selatan.

Rizki Nurmansyah
Selasa, 15 Juni 2021 | 14:42 WIB
Ruang Isolasi Pasien COVID-19 di Ragunan Hanya Bisa Tampung 10 Orang Lagi
Sejumlah pasien COVID-19 dengan kategori orang tanpa gejala (OTG) tiba di Graha Wisata Ragunan, Kebagusan, Jakarta, Senin (14/6/2021). [Suara.com/Angga Budhiyanto]

Sedangkan total kasus positif per 14 Juni 2021 hingga pukul 10.00 WIB bertambah 2.722 orang menjadi 450.793 orang dengan pasien yang masih dirawat/ isolasi bertambah 1.652 orang menjadi 19.096 orang.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

News

Terkini

Tampilkan lebih banyak