Abang Tukang Bakso Ditangkap Layani Pasien COVID-19 di Pager Hotel Ibis Daan Mogot

Abang tukang bakso ditangkap Satpol PP. Hal itu terjadi di Hotel Ibis Budget Daan Mogot, Pesing, Grogol Petamburan, Jakarta Barat.

Pebriansyah Ariefana
Kamis, 29 Juli 2021 | 09:58 WIB
Abang Tukang Bakso Ditangkap Layani Pasien COVID-19 di Pager Hotel Ibis Daan Mogot
Ilustrasi Bakso (Pixabay @stivianputra87)

Mereka memang tidak keluar meninggalkan wilayah isolasi.

Namun menurut Tomo hal tersebut berpotensi menularkan virus kepada orang lain.

Terkait sanksi kepada pihak pengelola hotel, Tomo mengatakan hanya berupa teguran.

“Ya enggak ada (sanksi). Kalau ditutup mau bagaimana itu yang isoman (isolasi mandiri)? Ya paling dikasih teguran saja. Kan itu tempat isoman, kalau ditutup mau ke mana (pasien Covid-19 yang isoman)?" ujar Tomo.

Baca Juga:Pasien COVID-19 Beli Bakso di Pager Hotel Ibis saat Isolasi Mandiri, Ini Nasib Abangnya

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

News

Terkini