Tahun Depan Beroperasi, Pemprov DKI Rogoh Duit Rp195 Miliar buat Bikin Saringan Sampah Kali Ciliwung

"...Secara teoritik efektif ini, kami lihat di lapangan."

Agung Sandy Lesmana | Fakhri Fuadi Muflih
Senin, 26 September 2022 | 10:59 WIB
Tahun Depan Beroperasi, Pemprov DKI Rogoh Duit Rp195 Miliar buat Bikin Saringan Sampah Kali Ciliwung
Gubernur Anies dan jajaran saat berada di bantaran kali Ciliwung. (Suara.com/Fakhri)

Kemudian, penyaringan dilakukan secara berlapis, sehingga kegiatan pengambilan sampah dari badan Kali Ciliwung dapat dilakukan secara berjenjang, dari mulai saringan kasar sampai ke saringan lebih halus.

Proses penyaringan sampah dibagi dalam 2 (dua) tahap penyaringan dan 2 (dua) tahap pencacahan sampah organik, yaitu:

  • Saringan Tahap 1
    Berfungsi untuk menangkap sampah-sampah ukuran di atas 50 cm, mengangkat dari badan air, menempatkannya di Conveyor untuk dihancurkan menjadi ukuran lebih kurang 5 cm - 20 sentimeter;
  • Saringan Tahap 2
    Berfungsi untuk menangkap sampah-sampah ukuran di atas 20-50 cm, mengangkat dari badan air, menempatkannya di Conveyor dan kemudian membawa ke mesin penghancur atau Secondary Crusher untuk dihancurkan menjadi ukuran lebih kurang 3 sentimeter– 5 sentimeter;
  •  Pencacah Tahap 1
    Berfungsi untuk mencacah sampah berukuran besar (kayu, bambu, kasur, bekas bangunan, pertanian, dan lain-lain) menjadi ukuran 10-20 cm;
  • Pemisah Sampah Otomatis
    Berfungsi untuk memisahkan sampah halus dan sampah kasar sebelum sampah dimasukkan ke Pencacah Tahap 2
  • Pencacah Tahap 2
    Berfungsi untuk mencacah sampah berukuran besar (kayu, bambu, kasur, bekas bangunan, pertanian, dan lain-lain) menjadi ukuran 3-5 cm.

Saringan sampah TB Simatupang ini diperkirakan dapat menampung sampah sekitar 40 meter kubik per hari. Pembangunannya ditargetkan secara bertahap selesai pada Desember tahun 2022 dan dapat mulai beroperasi pada Januari 2023,” pungkas Asep.

Baca Juga:Pemprov DKI Anggarkan Rp 180 Miliar Bangun Ulang Sembilan Pasar

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

News

Terkini