Scroll untuk membaca artikel
Rizki Nurmansyah
Rabu, 05 Januari 2022 | 08:10 WIB
Ilustrasi pistol memuntahkan proyektil peluru.
Purnawirawan Polri berinisial Aiptu MM (64) ditemukan tewas di depan Kantor Suku Dinas Perhubungan (Sudinhub) Jakarta Selatan, Jalan MT Haryono, Pancoran, Jakarta Selatan, Selasa (4/1/2022). [Instagram@merekamjakarta]

Seorang purnawirawan Polri berinisial Aiptu MM (64) ditemukan tewas di depan Kantor Suku Dinas Perhubungan (Sudinhub) Jakarta Selatan, Jalan MT Haryono, Pancoran, Jakarta Selatan. Peristiwa ini terekam kamera hingga videonya viral di media sosial.

Video tersebut salah satunya diunggah oleh akun Instagram @merekamjakarta. Dalam keterangannya disebutkan jenazah Aiptu MM ditemukan sekitar pukul 14.00 WIB siang tadi.

Baca selengkapnya

3. Zulpan: Polda Tak Pernah Menyatakan Pelanggan Cassandra Angelie dari Kalangan Pejabat

Polisi menunjukkan foto Cassandra Angelie yang terlibat prostitusi online di Polda Metro Jaya, Jumat (31/12/2021). [ANTARA]

Kabid Humas Polda Metro Jaya Kombes Endra Zulpan menyebutkan pelanggan Cassandra Angelie dalam kasus prostitusi online bukan berasal dari kalangan pejabat.

"Polda Metro Jaya tidak pernah menyatakan ada pelanggan saudari CA dari kalangan tertentu atau pejabat. Itu tidak ada ya," kata dia, Selasa (4/1/2022).

Baca selengkapnya

4. Kasus Dugaan Penelantaran Anak, Polisi Panggil Bambang Pamungkas Minggu Depan

Mantan bintang Timnas Indonesia, Bambang Pamungkas.

Polda Metro Jaya segera memanggil mantan bintang Timnas Indonesia, Bambang Pamungkas, untuk dimintai klarifikasi terkait kasus dugaan penelantaran anak.

"Saudara Bambang Pamungkas juga akan kita agendakan untuk dilakukan pemanggilan untuk pemeriksaan yang kemungkinan akan dilakukan minggu depan," kata Kabid Humas Polda Metro Jaya Kombes Endra Zulpan, Selasa (4/1/2022).

Load More