![Gubernur DKI Jakarta Anies Baswedan berbincang dengan warga saat meninjau kegiatan vaksinasi di SDN 05 Cempaka Putih, Jakarta Pusat, Selasa (27/7/2021). [ANTARA/Mentari Dwi Gayati]](https://media.suara.com/pictures/653x366/2021/07/31/96632-gubernur-dki-jakarta-anies-baswedan.jpg)
Anies mengatakan, salah satu alasan warga Jakarta harus divaksinasi, untuk mengurangi gejala ketika terpapar COVID-19.
"Walau sudah divaksinasi tetap bisa terpapar, tapi faktanya mereka yang terpapar menunjukkan tanpa gejala atau gejala ringan, karena itu resikonya jadi lebih kecil," ujar Anies, Senin (2/8/2021) lalu.
"Dengan surat tanda vaksin, Insya Allah bisa berkegiatan dengan risiko yang lebih kecil," tandasnya.
Baca Juga:Viral Pungli Karang Taruna Gadungan di Tangsel, Pegawai Warteg: Minta Rp 35 Ribu